Teknisnya, universitas yang akan mengirim mahasiswa serta mahasiswi yang akan mengikuti pemagangan.
“Banyak disiplin ilmu yang bisa didapatkan di BPN, tutur mantan kakanwil BPN Jawa Tengah ini,” tambahanya.
Baca Juga:
Antara Prestise dan Loyalitas: Zarco Dihadapkan Pilihan Sulit di MotoGP
Pada kesempatan tersebut tampak hadir para wakil rektor, para dekan, pejabat dari Kanwil BPN Jatim, jajaran Kantah Kota Surabaya I, jajaran Kantah Kota Surabaya II, staf ahli bidang politik dan keamanan Pemkot Surabaya, Muspika Kecamatan Gunung Anyar.
Acara tersebut ditutup dengan pembacaan doa bersama.[non]