Ketua Tim Riset ITS Yuyun Tajunnisa mengatakan dengan adanya inovasi BIMA ini diharapkan mampu menciptakan perubahan positif dalam dunia konstruksi dan lingkungan.
Dengan adanya sinergi antara ITS, PLN, dan Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya (PPNS) ini, inovasi BIMA memiliki potensi untuk merambah ke daerah-daerah lain dan membuka peluang bagi peningkatan kualitas hunian masyarakat secara berkelanjutan.[ss]