Singkat cerita, Fitriyatun pulang ke Indonesia salah satunya mempunyai agenda reuni dengan teman-temannya pukul 15.00 WIB di salah satu cafe tidak jauh dari lokasi wisata Pantai Jodoh.
Tetapi, acara kumpul bareng teman itu gagal lantaran korban mendapat telpon dan mendadak diajak keluarganya menjenguk neneknya yang kebetulan sakit.
Baca Juga:
Pria di Sampang Mendadak Dibacok Orang Tak Dikenal hingga Tewas dengan Luka Parah
Sehingga, acara reuni itu diundur usai salat Magrib.
Setelah itu, korban datang ke cafe yang dimaksud namun tidak lama kemudian terjadilah dugaan penganiayaan.
Saat kejadian berlangsung, ada warga yang mengabadikan dengan kamera ponsel lalu viral. [jat]