Tom yang dijuluki Crazy Rich Surabaya itu, kemudian meneruskan pendidikan magister di Universitas Ciputra, jurusan Manajemen. Pada 17 Desember 2020, Tom lulus dengan predikat summa cumlaude.
Pada 2021, Tom Liwafa menerbitkan buku pertamanya yang berjudul Personal Branding Bisa Mengubah Takdir. Dalam buku tersebut, ia menjelaskan pentingnya reputasi atau personal branding dalam dunia bisnis. [afs]