“Sepertinya karena korsleting listrik," jelasnya.
Kepala Dinas PMK Surabaya Dedik Irianto menjelaskan kedua gudang tersebut sama sama-sama memiliki luas sekitar 60 m x 25 m.
Baca Juga:
Aksi AKP Dadang Guncang Solok Selatan, Hujani Rumah Dinas Kapolres dengan Tembakan
"Penyebabnya sementara diduga korsleting listrik karena ada pelapor yang menyalakan sesuatu kemudian timbul percikan api di gudang lampu,” katanya.
Melalui akunnya di Instagram, @damkar112suroboyo, Dinas PMK menginformasikan kepada warganet bahwa pemadaman masih berlangsung hingga pukul 19.00 WIB.
Api sempat menyala kembali setelah saat sudah dilakukan proses pembasahan sehingga menimbulkan kepulan asap tebal. [non]